Minggu, 07 Oktober 2012

Pengajian Ahad Pagi Putaran Ke-6

Di Karangrejo Kec. Kesesi
Menyampaikan Materi dengan Sungguh-sungguh
Pada Putaran ke-6 Ini Pengajian dilaksanakan di Pimpinan Ranting Muhammadiyah Karangrejo, bertindak selaku pemateri adalah Bapak Salim Jupri atau sering di panggil Ustadz 'Salju' dari Doro, bahasa yang mudah diterima oleh jama'ah membuat pengajian semakin meriah, besarnya jama'ah yang hadir diperkirakan mencapai 600 orang membuat suasana di depan Masjid menjadi semakin ramai.
tema yang diangkat adalah Hikmah melakkan Ibadah.
Infaq pada pengajian tersebut terkumpul sebesar Rp. 560.000,-.
Insya Alloh pada pengajian berikutnya akan dilaksnakan di Pimpinan Ranting Muhammdiyah Langensari sebagai ranting yang baru berdiri di wilayah cabang kesesi, ghoroh semangat pengajian pagi semakin memuncak, ini diindikasikan semakin banyaknya jama'ah yang ikut dan jumlah infaq yang semakin meningkat.
berikut foto-foto kegiatan selama pengajian



Foto 1









Tidak ada komentar:

Posting Komentar